What? Sahabat Rasul PACARAN? Sahabat Rasul itu kan seperti : Abu bakar Shidiq ra, Umar bin khatab ra, Ali bin Abi thalib ra, Utsman bin Affan ra, Bilal bin Rabbah ra, dan masih banyak lagi yang lainnya? bukankah mereka Orang-orang terbaik dimasanya? bukankah mereka yang dengan Jiwa dan raganya telah mengorbankan segelanya untuk perjuangan agama islam hingga sampai ke Kita-Kita?
Tapi KOK PACARAN???
wah, jangan Su'udzon dulu..
Ternyata ''PACARAN''
Singkatan Dari P=PELAJARI
A=AL-QUR'AN
C=CINTAI
A=ALLAH N
R=RASULULLAH
A=AMAL MA'RUF ,
N=NAHI MUNGKAR
Pelajari Al-Qur'an Cinta Allah dan Rasulullah Amal Ma'ruf Nahi Munkar
Subhanallah Banget ya?
Tapi, Sebenarnya inti Tulisan Ini bukanlah Membahas Makna lebih mengenai selak-beluk pacaran, Tapi, pernah tidak terpikirkan pada diri kita , Mengapa Para Sahabat Rasul itu kok diberi gelar oleh Allah SWT "RA"
(Radiyallahu'anhu) = Allah Meridhoinya?
Tentunya gelar yang sedemikian prestisius..itu tidak diberikan begitu saja, melainkan ada proses didalamnya... Mau Tahu lebih Lanjut..???
Ini saya dapatkan waktu sekolah Aliyah (SMA-sederajat) dulu , setidaknya tulisan ini bisa memberikan semangat kita, terutama kawan-kawan yang sudah menyadari arti kita hidup, buat apa kita hidup? dan lain-lain..
Allah SWT meletakkan kesuksesan dan kebahagiaan hidup manusia di dunia
dan akhirat hanyalah pada agama Islam yang sempurna. Agama Islam yang
sempurna adalah agama yang dibawa oleh Rasululloh SAW. Meliputi Iman,
Ibadah, Muamalah, Muasyarat dan Ahlaq. Pada saat ini umat islam tidak
ada kekuatan dan kemampuan untuk mengamalkan agama secara sempurna. Para
sahabat RA telah sukses dan jaya dalam mengamalkan agama secara
sempurna karena mereka memiliki sifat-sifat dasar yang terkandung dalam
enam sifat sahabat yang meliputi,
1. Yakin atas kalimah
thoyyibah “laa ilaaha illallah muhammadurrasulullah”
2. Sholat khusyu’
dan khudlu’
3. Ilmu ma’adzikir
4. Ikromul Muslimin
5. Tashihun niat
6.
Da’wah dan tabligh khuruj fi sabilillah.
Wah.. bahasanya kok mulai ke arab2an.. tenang sob.. Islam itu Mudah.. karena fitrah manusia adalah menerima dengan mudah suatu kebenaran , bukan pembenaran.
Enam sifat sahabat RA tersebut
bukan merupakan wujud agama yang sempurna, karena agama yang sempurna
terkandung dalam al qur’an dan al hadits, tetapi apabila enam sifat para
sahabat tersebut ada dalam diri kita maka Allah SWT akan memberikan
kemudahan kepada kita untuk mengamalkan agama secara sempurna.Amin ^_^
So.. Mari Kita bahas Satu per satu
1. Yakin atas kalimah thoyyibah “laa ilaaha illallah muhammadurrasulullah“.
Arti : Tidak ada yang berhak disembah selain Allah Swt. Dan Baginda Muhammad Saw. Adalah utusan Allah.
Kalimah ini terbahagi dua iaitu kalimah Iman & kalimah Amal:
a) Kalimah Iman adalah Laailahailallah.
Maksudnya : Tiada tuhan melainkan Allah
Maksud dan tujuannya :
Untuk mengeluarkan kebesaran kebendaan didalam diri kita dan memasukan kebesaran
Allah kedalam hati kita.
contoh Yang paling mudah Dalam keseharian ketika kita asyik mungkin yang hobi : Fb-an , Facebook-an , twiter-an, main game,blog-blogan atau asyik gawe laporan Prktikum (bagi yang kuliahan terutama di MIPA) ^_^..ketika lagi asyik Adzan berkumandang, nah.. kira-kira sahutan yang mana yang lebih kita prioritaskan? Adzan atau aktivitas yang kita lakukan saat itu? memang berat tapi itulah Gambaran Iman atau Keyakinan kita Kepada Allah.
Allah SWT menyuruh hambaNya untuk memuliakan tamu, Tentunya Allah lebih tahu cara memuliakan tamuNya (di Mesjid .
Fadhilah :
1. Barang siapa yang mati sedangkan dia yakin tidak ada yang berhak disembah selain Allah Swt., maka dijamin masuk surga.
2. Barang siapa yang bersaksi bahwa tidak ada yang berhak disembah
selain Allah dan hatinya membenarkan lisannya, maka dipersilahkan masuk
surga dari pintu mana yang dia suka.
3. Sekecil-kecil iman dalam hati maka akan Allah berikan surga yang luasnya 10 kali dunia.
Cara mendapatkan :
1. Dakwahkan pentingnya iman yakin.
2. Latihan dengan cara memperbanyak halaqoh-halaqoh / majlis iman yakin (bicara atau dengar).
3. Berdoa kepada Allah agar diberikan hakekat iman dan yakin
Maksud Muhammadarrasulullah
Meyakini hanya satu-satunya jalan untuk mencapai kejayaan dunia dan akherat hanya dengan cara ikut sunnah Rasulullah Saw.
Fadhilah :
1. Rasulullah Saw. bersabda, Tidak akan masuk neraka seseorang yang
bersaksi bahwa tidak ada yang berhak disembah selain Allah dan Aku
(Muhammad) sebagai utusan Allah.
2. Sabda Rasulullah SAW :
“Man tamasaka bi sunnati inda fasadi ummati falahu ajru miiyati sayyid.”
“Man tamasaka bi sunnati inda fasadi ummati falahu ajru miiyati sayyid.”
Maksudnya :
Barang siapa yang berpegang teguh dengan salah satu sunnahku di zaman yang fasad
(kerusakan umat) ini, maka ia mendapatkan ganjaran seratus pahala mati sahid.
3.Sabda Rasulullah SAW :
“Man ahya sunnati faqod ahabani waman ahabani kaana ma’afil jannah.”
Maksudnya : Barang siapa yang menghidupkan sunnahku berarti ia cinta kepadaku dan
barang siapa yang cinta kepadaku maka ia akan masuk syurga bersamaku.
Cara mendapatkan :
1. Dakwahkan pentingnya menghidupkan sunnah Rasulullah Saw.
2. Latihan , yaitu dengan cara menghidupkan sunnah Rasulullah Saw. Dalam kehidupan kita selama 24 jam.
baik sunnah yang terkecil iaitu membuang duri di jalan, membaca bismillah sebelum melakukan kebaikan, hingga sunnah yang terbesar iaitu berda’wah.
3. Berdoa kepada Allah agar diberikan kekuatan untuk menghidupkan sunnah.
3. Berdoa kepada Allah agar diberikan kekuatan untuk menghidupkan sunnah.
2. Sholat khusyu’ dan khudlu’
Solat,Maksudnya : Hubungan manusia dengan sang Kholiq (Maha Pencipta)
Khusyu’ Maksudnya : Konsentrasi
Khudu’ Maksudnya : Tertib
Jadi Teringat Film "bacaan Shalat delisha"..waw .. Ketika Ustadznya Jelasin Makna Khusu dengan sederhana dijawab
'Pikiran yang satu"
. ckckck sungguh sangat "dalam sekali" maknanya.. sedangkan selama ini Pikiran kita saat SHALAT ada berapa Ya? "cukup satu pikiran".. moga Menjadi Koreksi nih.. :)
Tertib dibagi tiga :
1. Tertib Waktu, iaitu solat diawal Waktu
Dari
Abdullah bin Mas'ud RA, aku bertanya pada Nabi SAW : "Apakah amalan
yang paling utama? Beliau SAW Bersabda : Sholat pada waktunya (awal). Aku
bertanya kemudian apa? Baginda bersabda : Berbakti kepada kedua orang
tua. Aku bertanya : Kemudian apa lagi? Baginda bersabda : Berjuang di
jalan Alloh."
( HR.Bukhari-Muslim)
( HR.Bukhari-Muslim)
2. Tertib Tempat, solat dimana azan diazankan iaitu di Masjid
3. Tertib Cara, iaitu solat dengan cara berjamaah
Maksud dan tujuaannya :
Sifat-sifat didalam Solat kita bawa kedalam kehidupan kita sehari-hari.
Jika di dalam Solat kita tutup aurat, maka di luar Solat pun kita hendaklah
menutup aurat.
Didalam Solat kita menundukan pandangan, maka diluar Solat pun kita hendaklah
menundukan pandangan.
Didalam Solat kita mengucapkan salam, maka diluar Solat juga hendaklah kita
mengucapkan salam ketika bertemu sesama muslim.
Kelebihan atau Keutamaannya :
Sabda Rasulullah saw :
Barang siapa yang menjaga Solat nya lima waktu siang dan malam selama 40 hari berturut-turut tanpa ketinggalan Takbiratul Ula bersama Imam (ada yang menyebutkan batasnya setelah Imam Membaca Al-Fatihah) , maka ia akan
mendapatkan 2 kebebasan :
1. Terbebas dari siksa kubur
2. Terbebas dari sifat munafik
Barang siapa yang menjaga Solat nya maka Allah swt akan memberi 5 jaminan :
1. Akan diberi Keberkatan rezeki
2. Akan diselamatkan dari siksa kubur
3. Akan diberi catatan Amalan dari tangan kanan
4. Akan meniti titian sirat pantas seperti kilat
5. Akan masuk syurga tanpa hisab
Sabda Rasulullah saw :
Barang siapa yang menjaga Solat nya lima waktu siang dan malam selama 40 hari berturut-turut tanpa ketinggalan Takbiratul Ula bersama Imam (ada yang menyebutkan batasnya setelah Imam Membaca Al-Fatihah) , maka ia akan
mendapatkan 2 kebebasan :
1. Terbebas dari siksa kubur
2. Terbebas dari sifat munafik
Barang siapa yang menjaga Solat nya maka Allah swt akan memberi 5 jaminan :
1. Akan diberi Keberkatan rezeki
2. Akan diselamatkan dari siksa kubur
3. Akan diberi catatan Amalan dari tangan kanan
4. Akan meniti titian sirat pantas seperti kilat
5. Akan masuk syurga tanpa hisab
Waw, Banyak sekali Manfaatnya, Tapi Terkadang Kita Susah atau Malas kalau Balasannya Berbentuk Abstrak "Pahala dan Dosa" teringat nih ketika Anak kecil yang nanyain gitu.. "Ka Kok Kalau berbuat baik dapat Pahala , dan berbuat Jahat dapat dosa, mengapa Kalau kita berbuat baik gak Dapat sepeda?hihii.. Pertanyaan Polos tapi juJur ini.. memang Mengena.
Gini dek.. Kita Bersyukur Allah SwT Tidak menampakan Pahala maupun Dosa yang kita lakukan di Dunia, Seandainya keduanya nampak misalnya Dosa Benjol maka Bakalan gak karuan bentuk tubuh kita, Terus Misalnya melakukan kebaikan Dapat Sepeda. trus sepedanya kebanyakan karena sangat sering berbuat baik, nyimpannya dimana? atau sepedanya rusak atau hilang diambil orang? ntar susah mempertanggungjawabkan dihadapan Alah, makanya kita serahkan saja Masalah ini ke Sang Penyimpan yang Hebat, Yakni Allah swt..untung pahala dan dosa tidak terlihat.
jadi biarlah "Pahala dan Dosa" itu abstrak, akan tetapi suatu hari nanti (akhirat) itulah nantinya yang menentukan Nasib kita, apakah Allah ridho atau tidak dengan perbuatan yang kita lakukan.
Cara untuk mendapatkannya :
a) Hendaklah Solat diawal waktu, berjamaah, di mana azan di azankan(Masjid).
b) Hendaklah Solat di shaf yang paling depan.
c) Hendaklah da’wahkan kepada saudara Muslim supaya solat. Manakala, yang sudah
Solat hendaklah diseru Solat berjamaah.
Solat hendaklah diseru Solat berjamaah.
d) Hendaklah berdo’a agar Allah SWT tanamkan Hakikat Solat Khusyu’ Wal khudu’
didalam diri kita serta dalam diri saudara kita diseluruh alam.
didalam diri kita serta dalam diri saudara kita diseluruh alam.
Maksud dan tujuannya :
Dengan Ilmu, kita dapat mengetahui yang mana Perintah Allah swt dan yang mana
Larangan Nya.
Dengan Ilmu, kita dapat mengetahui yang mana yan Halal dan yang mana Haram.
Dengan Ilmu, kita dapat mengetahui yang mana yang Sunat dan yang mana Makruh.
Dengan Ilmu kita bisa memberikan manfaat kepada Orang lain
Dengan Ilmu kita akan mengetahui dan Mempelajari tentang ciptaan-ciptaanNya
Kelebihan atau keutamaanya :
Tidurnya seorang yang berilmu itu adalah lebih ditakuti syaitan dari pada 1000
orang abid (ahli ibadah ) tanpa ilmu. Orang yang keluar menuntut ilmu sama juga
dengan orang yang berada dijalan Allah sehingga ia kembali.
Barang siapa yang bersusah payah untuk menuntut ilmu, maka Allah swt akan
memberi kemudahan jalan menuju syurga.
Cara untuk mendapatkannya :
Ilmu terbagi dua Ilmu Masail (Permasalahan atau studi kasus) dan Ilmu Fadail.
Ilmu Masail kita belajar dengan Ulama-ulama, tok kiyai, ustaz mursyid, Guru-guru
Agama dan sebagainya.
Ilmu Fadail pula, kita belajar melalui kitab-kitab, buku-buku agama seperti buku
Fadail Amal dll.
Hendaklah kita da’wahkan ilmu ini kepada saudara kita di seluruh alam.
Hendaklah kita berdo’a agar Allah swt tanamkan hakikat ilmu ini didalam diri kita
serta diri saudara kita di seluruh alam.
Dengan Ilmu, kita dapat mengetahui yang mana Perintah Allah swt dan yang mana
Larangan Nya.
Dengan Ilmu, kita dapat mengetahui yang mana yan Halal dan yang mana Haram.
Dengan Ilmu, kita dapat mengetahui yang mana yang Sunat dan yang mana Makruh.
Dengan Ilmu kita bisa memberikan manfaat kepada Orang lain
Dengan Ilmu kita akan mengetahui dan Mempelajari tentang ciptaan-ciptaanNya
Kelebihan atau keutamaanya :
Tidurnya seorang yang berilmu itu adalah lebih ditakuti syaitan dari pada 1000
orang abid (ahli ibadah ) tanpa ilmu. Orang yang keluar menuntut ilmu sama juga
dengan orang yang berada dijalan Allah sehingga ia kembali.
Barang siapa yang bersusah payah untuk menuntut ilmu, maka Allah swt akan
memberi kemudahan jalan menuju syurga.
Cara untuk mendapatkannya :
Ilmu terbagi dua Ilmu Masail (Permasalahan atau studi kasus) dan Ilmu Fadail.
Ilmu Masail kita belajar dengan Ulama-ulama, tok kiyai, ustaz mursyid, Guru-guru
Agama dan sebagainya.
Ilmu Fadail pula, kita belajar melalui kitab-kitab, buku-buku agama seperti buku
Fadail Amal dll.
Hendaklah kita da’wahkan ilmu ini kepada saudara kita di seluruh alam.
Hendaklah kita berdo’a agar Allah swt tanamkan hakikat ilmu ini didalam diri kita
serta diri saudara kita di seluruh alam.
ZIKIR
Maksud dan tujuannya :
Kita hendaklah selalu ingat kepada Allah dalam setiap saat dan keadaan.
Kelebihan atau keutamaanya :
a) Dan barang siapa yang selalu membasahi lidahnya dengan berzikir, maka ia akan
masuk syurga dengan tersenyum-senyum.
b) Perumpamaan orang yang berdzikir dengan orang yang tidak berdzikir
adalah seperti orang yang hidup dibandingkan dengan orang yang mati.
c) Allah berfirman : Dengan mengingat Allah maka hati akan menjadi tenang.
d) Allah berfirman : Ingatlah pada Ku niscaya Aku akan ingat kepadamu.
Cara untuk mendapatkannya :
Hendaklah selalu ingat kepada Allah swt, baik semasa kita berbaring atau berjalan ,
atau baik semasa kita duduk ataupun berdiri .
Hendaklah kita berzikir sekurang – kurangnya 300 pagi dan 300 petang:
Pagi setelah Solat Subuh dan petang pula setelah Solat Ashar.
Zikir boleh diamalkan seperti berikut ;
100 x tasbiat ,(Subhanallah walhamdulillah walailahailallah wallahhu akhbar)
Tanda cinta kita kepada Allah swt.
100 x Shalawat,(Allahumma saliala muhammad wa ala ali muhammad)
Tanda cinta kita kepada Rasulullah saw.
100 x Istighfar,(astaqfirullah halaziim)
Tanda cinta kita kepada diri kita.
Hendaklah kita da’wahkan zikir ini kepada saudara kita diseluruh alam.
Hendaklah kita berdo’a agar Allah swt tanamkan hakikat zikir ini di dalam diri kita
serta diri saudara kita diseluruh alam.
4. Iqram Muslimin (Memuliakan Sesama Muslim)
Maksud dan tujuan :
Tunaikan hak-hak saudara kita tanpa kita meminta imbalan.
Kelebihan atau keutamaannya :
* Barang siapa yang menutupi aib saudaranya, maka Allah swt akan menutupi aibnya
di dunia dan akhirat. Dan Allah swt akan menolongnya selagi ia selalu menolong
sesama muslim.
* Barang siapa yang tunaikan hak-hak saudaranya, maka Allah swt akan memberi
73 hasanah, yang mana 1 hasanah diberikan didunia ini manakala 72 lagi diberikan
di akhirat nanti.
Cara untuk mendapatkannya :
a) Hendaklah memuliakan orang tua kita, alim-ulama, tok kiyai & guru agama.
b) Hendaklah menghormati orang yang lebih tua dari pada kita.
c) Hendaklah menghargai orang yang sebaya dengan kita.
d) Hendaklah menyayangi orang yang lebih muda dari pada kita.
e) Hendaklah kita da’wahkan ‘hakikat iqram wal muslimin’ ini kepada saudara kita
diseluruh alam.
f) Hendaklah berdo’a agar Allah swt tanamkan ‘hakikat iqram wal muslimin’ ini didalam
diri kita serta diri saudara kita diseluruh alam.
Teruntuk semua UMAT ISLAM, apapun bendera, idealisme, maupun partaimu, kalau mau teladan yang pas untuk bersatu tanpa imbalan , buat referensi bisa klik di SINI
5. Ikhlas Niat
Maksud dan tujuanya :Beramal dan berbuat sesuatu hanya semata-mata karena Allah swt.
Kelebihan atau keutamaanya :
* Barang siapa yang beramal sebesar biji zarah dengan niat yang ikhlas karena Allah,
maka Allah swt akan memberi ganjaran pahala seperti Gunung Uhud emas.
* Barang siapa yang beramal walaupun sebesar gunung Uhud, tetapi tidak dengan
keikhlasan maka dihadapan Allah swt tidak mendapatkan ganjaran apa-apa,sia-sia saja.
Cara untuk mendapatkannya :
a) Hendaklah selalu meluruskan niat kita, baik diawal amalan/pekerjaan, dipertengahan
amalan/pekerjaan ataupun diakhir amalan/pekerjaan.
b) Hendaklah da’wahkan ‘Ikhlas Niat’ ini kepada saudara kita diseluruh alam.
c) Hendaklah berdo’a agar Allah swt tanamkan hakikat ikhlas didalam diri kita serta diri
saudara kita diseluruh alam.
6. Da’wah dan tabligh khuruj fi sabilillah.
Maksudnya : Mengajak kebaikan , menyampaikan dan Selalu berada di jalan Allah swt.
Maksud dan tujuannya :
Untuk mengekalkan hidayah di dalam diri kita dan menjadikan penyebab turunnya hidayah ke
seluruh alam.
Kelebihan atau keutamaannya :
a) Rasulullah saw bersabda :
“Laqod atun awro atun fisabilillahi Khairuminaddunya wama fiiha.”
Maksudnya : Sepagi sepetang keluar dijalan Allah lebih baik daripada mendapatkan dunia
beserta isinya.
b)“Saatun fisabilillahi khirum min khomsina hajjah.”
Maksudnya : Sesaat dijalan Allah lebih baik daripada 50 kali haji.
c) Debu-debu yang menempel di badan orang yang keluar dijalan Allah akan menjadi
perisai (pelindung) daripada asap api neraka.
d) Malaikat rela membentangkan sayap-sayapnya untuk diinjak orang yang keluar dijalan
Allah.
e) Bumi yang tidak dipijak akan merasa dengki dengan bumi yang dipijak oleh orang yang
keluar dijalan Allah.
f) Semua makhluk baik didaratan ,lautan ataupun udara akan memohan ampun kepada
Allah untuk orang yang keluar dijalan Allah.
e) Sesaat fikir Agama Allah lebih baik daripada 60 atau 70 tahun ibadah sunat.
g) Satu perkataan da’wah lebih baik daripada satu tahun ibadah sunat.
Tapi saya kan Bukan Ustadz? atau Da'i? saya cuma seorang mahasiswa, saya hanya seorang pedagang? saya hanya seorang supir? saya hanya seorang apoteker? saya hanya seorang programer?
sobat, dakwah bukan hanya Tanggungjawab dai , mubaligh, dsb.. akan tetapi dakwah (ajakan kebaikan) diberikan kepada
semua profesi pekerjaan apapun (halal tentunya)
Sopir berdakwah (mengajak kebaikan) dengan medannya, misalnya mengajak penumpang ucapin bismillah sebelum berangkat, Mahasiswa berdakwah bisa menjadi Panitia Kegiatan Keislaman dengan mengundang ustadz (kan dapat pahala jariah tuh?) Apoteker bisa berdakwah contohnya saja bikin tulisan diobat "Ucap bismillah sebelum meminum tak hanya jika sakit berlanjut Pukuli dokter, eh maksudnya hubungi dokter aja" hee..
Semua Mngkin Tahu, shalat di Mesjidil Haram setara dengan 100.000x lebih utama dbandingkan mesjid yang lain, akan tetapi Para sahabat Rasul kenapa Lebih memilih keluar dari mesjidil haram ? dan dimakamkan di luar Kota atau luar negeri? ada yang di IRAK, Tiongkok, Persia,dsb.. karena Pahala Berdakwah Tidak bisa dihitung, bahkan Oleh Malaikat Jibril as, dikatakan Bahwa Jibril bisa menghitung titik hujan dari jaman nabi Adam hingga sekarang, akan tetapi jibril tidak bisa menghitung pahala orang Adzan (dakwah mengajak shalat)..SUBHANALLAH.
Semua Mngkin Tahu, shalat di Mesjidil Haram setara dengan 100.000x lebih utama dbandingkan mesjid yang lain, akan tetapi Para sahabat Rasul kenapa Lebih memilih keluar dari mesjidil haram ? dan dimakamkan di luar Kota atau luar negeri? ada yang di IRAK, Tiongkok, Persia,dsb.. karena Pahala Berdakwah Tidak bisa dihitung, bahkan Oleh Malaikat Jibril as, dikatakan Bahwa Jibril bisa menghitung titik hujan dari jaman nabi Adam hingga sekarang, akan tetapi jibril tidak bisa menghitung pahala orang Adzan (dakwah mengajak shalat)..SUBHANALLAH.
Itu Tadi Pemaparan Mengenai 6 sifat Sahabat Rasulullah SAW, mereka berusaha menjalankan agama secara sempurna dengan petunjuk Rasulullah SAW, sehingga menyampai era Ke-Emasan Islam luar biasa, karena Kejayaan islam Bukan karena Jumlah Umat Islam yang banyak, bukan karena Ujung pedang, Bukan Karena pemaksaan , akan tetapi Ketika Umat Islam sudah Menjalankan agama dengan sempurna.. so..
MARI KITA PACARAN..
Sumber : Sifat 6 Sahabat Rasulullah SAW